Kami Disini

Tentang Kami









Rumah merupakan tempat tinggal yang sangat penting bagi kita semua. Home Sweet Home... sebuah ungkapan yang sudah menjadi paten bagi hampir setiap orang dimana memiliki rumah yang nyaman menjadi kebutuhan khusus dalam perlindungan yang maksimal disegala cuaca termasuk dimusim hujan datang. Kenyamanan rumah sendiri bisa berasal dari banyak hal seperti interior dan exteriornya. Termasuk talang air yang memiliki peran dan fungsi cukup penting dalam mengatur arus pembuangan air hujan. khususnya ketika 'musim hujan' sudah cukup sulit untuk diprediksi akibat gejala alam 'El-Nino' dan meningkatnya suhu panas bumi.

Dari sinilah kami mencoba melakukan inovasi di bidang TALANG AIR yang berbeda dari talang air rumah sebelumnya yang hanya terbuat dari PVC/plastik yang tentunya saja tidak memiliki kekuatan dan ketahanan dalam menghadapi cuaca disaat musim hujan. 

CV Reka Baja Utama sendiri berdiri pada tahun 2012, bergerak dibidang kontruksi baja dan perdagangan umum yang fokus kepada produksi Talang Air dari bahan metal dengan lapisan finishing Powder Coating. sehingga produk kami sangat berkualitas karena dibuat dari bahan plat galvanis sehingga lebih tahan terhadap korosi, dan lebih kuat.talang kami di design untuk memenuhi permintaan kebutuhan pasar akan produk talang air yang berkualitas dan mempunyai estetika.

produk talang kami diberi merek Look Rainline sangat cocok dipasang untuk rumah tinggal,  classic, ruko-ruko, atau kawasan perindustrian dengan gaya modern minimalis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar